Aku menulis maka aku belajar

Wednesday, August 12, 2009

Wisata Keesaan Sebagai Media Pekabaran Injil

Hakikat gereja adalah misi. Misi merupakan roh gereja. Gereja tanpa misi hanyalah sebentuk komunitas tanpa spirit. Memang setiap organisasi memiliki misinya masing-masing. Tetapi gereja mendasarkan misinya bukan semata-mata atas visi kontekstual berkaitan dengan peran dan fungsinya di dunia, melainkan atas visi transendental yang lahir dari pemahaman teologis terhadap hakikat dirinya dan panggilannya di dunia. Pemahaman teologis...
Read more ...

One Earth, Many Faces

One Earth, Many Faces