Aku menulis maka aku belajar

Wednesday, June 22, 2016

TEMPO dan Ahok

Saya sedang "terkagum-kagum" oleh semangat TEMPO yang begitu luar biasa, yang hingga pertengahan tahun ini telah menelorkan empat edisi investigasi seputar Ahok. Pilihan dan bingkai jurnalisme TEMPO adalah bisnis mereka. Saya hanya pembaca dan warga negara yang ingin belajar memahami situasi melalui pembingkaian berita oleh beberapa...
Read more ...

Mudik

Jakarta adalah ibukota negara Indonesia tapi bukan Indonesia itu sendiri. Masalah Jakarta adalah bagian dari masalah Indonesia tapi bukan satu-satunya masalah Indonesia. Urusan Ahok jungkir balik menangani Jakarta itu tugas dia sebagai gubernur Jakarta, tidak perlu overdosis memuja atau menghujatnya karena dia bukan gubernurnya gubernur se-Indonesia. Masalah korupsi bukan perkara Jakarta thok. Sebab korupsi sudah membudaya nasional...
Read more ...

Saturday, June 18, 2016

Rudi Fofid dan Mantra Sastra

Kesuksesan hidup itu relatif. Setiap orang punya sudut pandang dan cara yang berbeda-beda dalam memaknai dan menjalani hidup yang dipercayai sebagai puncak kesuksesan. Jika kesuksesan dianggap sebagai pencapaian suatu tahap prestasi, maka titik beratnya bukan pada “ujung” yang telah dicapai tetapi pada prosesnya. Dengan demikian, hanya orang yang mampu bertahan dalam proses alias konsisten dengan prinsip visioner hidupnya yang...
Read more ...

One Earth, Many Faces

One Earth, Many Faces